Selasa, 19 November 2013

Pre Order Resmi Oppo N1 Indonesia

Oppo N1, smartphone revolusinoner terbaru dari OPPO, kini menjadi trend baru di dunia smartphone. Dilepas dengan harga Rp6,999,999, N1 menjadi pilihan pintar bagi para pecinta smartphone di dunia. OPPO N1 merupakan Smartphone layar besar dengan kamera putar pertama di dunia. Inovasi OPPO tidak hanya berlanjut pada smartphone saja, OPPO juga membangun sebuah ekosistem sendiri...

Rabu, 06 November 2013

Kabar Moto G Kapan Meluncur

Sejak Senin lalu (4/11), Motorola secara terbuka telah menambahkan informasi mengenai Moto G yang disebut-sebut sebagai Moto X versi murah di halaman situsnya. Meskipun belum menjelaskan secara rinci, Motorola telah menyebutkan tanggal 13 November 2013 sebagai hari peluncuran Moto G. Dalam situs tersebut, tergambar jelas sebuah animasi bola dunia dengan logo Motorola yang...